Cara Backup Konfuigurasi di Mikrotik

Haloo sobat blogers, alhamdulilah saya mau berbagi lagi hehe. Kali ini kita akan membahas cara backup di mikrotik caranya itu ada dua ; 1. Backup Binary File & 2. Backup Script File.
Perbedaan antara binary file dan script file? apa hayooooooo
Binary File yaitu :
1. Tidak dapat dibaca di text editor seperti notepad
2. Membackup secara keseluruhan
3. Dapat mengembalikan kesemula atau restore
Sedangkan Script File yaitu :
1. Dapat dibaca oleh text editor
2. Mampu membackup sebagian atau keseluruhan
3. Tidak dapat kembail semula ,kita hanya dapat menambahkan beberapa saja
Oke , daritadi kita membahas tentang backup , backup itu apa sih? backup adalah suatu cara mencadangkan , menyimpan ,menyelamatkan ,melindungi file atau konfigurasi kita agar tidak hilang initinya sih agar aman saja. Jadi ketika kita reset lalu ingin mengembalikannya hanya tinggal direstore backup an nya 

yaps ,langsung saja berikut caranya , cekidot !!!
1. Log in ke WinBox , lalu pertama kita mengkoneksikan mikrotik ke internet. Tetapi disini saya tidak memposting nya. Jika ingin tahu caranya silakan cari dihalaman blog saya dengan judul Mengkoneksikan Mikrotik ke Internet

2. Sekarang kita melakukan backup binary file. Klik fitur files lalu backup kemudian muncul pop-up untuk memberi nama lalu apply atau oke
3. Lalu lihat filesnya yang sudah dibuat tadi
4.lalu drag file yang ada diwinbox yang sudah dibackup tadi ke file komputer untuk melihat hasilnya
Maka hasilnya seperti tampilan dibawah ini backup secara binary file yang tidak dapat dibaca oleh text editor    
5.Sekarang kita melakukan backup script file , klik fitur New Terminal. kenapa harus lewat terminal? karena  jika ingin backup script file lalu misalkan sekarang kita akan membackup konfigurasi wireless yang ada di winbox mikrotik tersebut maka menggunakan export harus melalui terminal. Berikut perintah ada di tampilan dibawah ini.
Kemudian lihat backup yang sudah dibuat
Kemudian drag file backup ke file komputer lalu buka dengan notepad untuk melihat hasil backup

Selesai.
Silakan mencoba ya sobat blogers :)
Semoga bermanfaat
Dan dapat dipahami. Terimakasih




Diberdayakan oleh Blogger.

Breaking News

Beauty

Formulir Kontak



Video of the Day

Our Team

Popular Posts

Comments

Blogger templates

Travel

Fashion

Blogroll

About

Popular Posts